Mitigasi bencana dalam mempersiapkan kader siaga bencana dan perawatan luka akut pada kondisi cedera di Desa Mandalahaji Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung
Mitigasi Bencana
DOI:
https://doi.org/10.36312/sasambo.v7i1.2343Keywords:
Mitigasi bencana, Kader, Mandala hajiAbstract
Desa Mandala Haji terdiri dari 21 RW, 72 RT dengan jumlah penduduk sebanyak ± 13-14 ribu jiwa. Desa Mandala Haji berada di Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung yang terletak di daerah atas, sehingga untuk mencapai Desa Mandala Haji jalan yang ditempuh cukup menanjak. Kontur tanahnya yang baik untuk perkebunan tetapi tidak rata dan banyak tebing, sehingga hal tersebut dapat menimbulkan bencana alam seperti berpotensi longsor. Bencana alam merupakan bencana yang terjadi karena peristiwa alam yang tidak dapat kita hindari, sedangkan bencana non-alam merupakan bencana yang dapat terjadi akibat ulah manusia yang dapat merusak alam. Perlunya penilaian yang matang dengan banyaknya alih fungsi perkebunan menjadi perumahan akan beresiko timbulnya bencana alam, seperti banjir dan longsor. Desa Mandalahaji termasuk daerah sesar lembang sehingga berisiko juga terdampak gempa jika terjadi pergeseran lempeng tersebut, sehingga diperlukan masyarakat yang siaga dalam meminimalkan resiko dari bencana alam. Kader merupakan salah satu tokoh Masyarakat yang sangat membantu dalam mensukseskan program pemerintah. Desa Mandalahaji memiliki 105 kader, yang jika disiapkan menjadi kadersiaga bencana, akan sangat membantu meminimalkan resiko dari bencana alam yang mungkinterjadi. Edukasi dan praktek mitigasi bencana, menjadi satu kegiatan yang d iperlukan oleh Masyarakat terutama kader, sehingga jika terjadi kondisi gawat darurat akibat bencana, kader dapat siaga membantu mengurangi resiko yang dapat terjadi di Masyarakat. Bukan berarti dengan adanya kegiatan edukasi dan penatalaksanaan kegawatdaruratan mengharapkan adanya bencana, tetapi lebih pada menyiapkan sumber daya manusia dalam hal ini kader yang siaga jika terjadi bencana.
Downloads
References
Arifin Noor, M., Febriana, B., Nur Aini, D., Ilmu Keperawatan, F., Islam Sultan Agung Semarang, U., Keperawatan, F., dan Teknologi, B., & Widya Husada Semarang, U. (2023). IMPLEMENTATION OF FIRST HANDLING IN ACCIDENT (FRACTURE) BASED ON GROUP BASED ON KNOWLEDGE OF FIRST
HANDLING IN ACCIDENT (FRACTURING). Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara (Pengabmas Nusantara), 5(1). https://ejournal.unimman.ac.id/index.php/pengabmas
BPBD. (n.d.). Penanganan Bencana. BPBD Nusa Tenggara Barat.
Dwi Arisona, R., & Mufidah, N. (2022). Pelatihan Mitigasi Bencana Gempa Bumi Melalui Pembentukan Kader Santri Siaga Gempa Bumi (SSGB) di Kabupaten Ponorogo. https://trilogi.ac.id/journal/ks/index.php/jpmikp/article/view/700.
Dwi Arisona, R., & Pd, M. (2020). SOSIALISASI DAN SIMULASI MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DALAM MENINGKATKAN KESIAPSIAGAAN SISWA SDN 2 WATES PONOROGO.
Ferianto, K., & Hidayati, U. N. (2019). EFEKTIFITAS PELATIHAN PENANGGULANGAN BENCANA DENGAN METODE SIMULASI TERHADAP PERILAKU KESIAPSIAGAAN BENCANA BANJIR PADA SISWA SMAN 2 TUBAN.
Hambali, I. (2017). Managemen Penanggulangan bencana (P. Cristian, Ed.; 1st ed.). ANDI.Hermon, D. (2015). Geografi Bencana Alam (1st ed.). PT Rajagrafindo Persada.
Hildayanto, A. (2020). Pengetahuan dan Sikap Kesiapsiagaan Masyarakat terhadap Bencana Banjir. Higeia Journal Of Public Health Research And Development, 4.
Huljanah, M., Susmiati, S., & Oktarina, E. (2023). Edukasi Pertolongan Pertama pada Kecelakaan (P3K) pada Kader Siaga Bencana di Kelurahan Parupuk Tabing Kota Padang. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM), 6(9), 3489–3502. https://doi.org/10.33024/jkpm.v6i9.10741
Husniawati, N., & Herawati, T. M. (2023). Pengaruh Pengetahuan dan Peran Individu terhadap Kesiapsiagaan Bencana Banjir pada Masyarakat. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 12(01), 11–19. https://doi.org/10.33221/jikm.v12i01.1751
Pramajati, H., Sukaesih, N. S., Lindayani, E., Purnama, A., Nuryani, R., & Ridwan, H. (2020). Peningkatan Kesiapan Sekolah Siaga Bencana melalui Pelatihan Siswa Kader Sekolah Siaga Bencana di SMPN 1 Cimalaka. 5(3), 843. https://doi.org/10.30653/002.202053.355
Sari, R. D. P., Sutarto, S., & Utama, W. T. (2023). Pemberdayaan Skill dan Pengetahuan Kader Kesehatan Mengenai Penanganan Kegawatdaruratan Obstetri sebagai Upaya Menurunkan Nilai Angka
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Ade Tika Herawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.