Interaksi Polutan Dari Budidaya Keramba Ikan Di Sungai Kapuas Sebagai Kajian Dasar Pada Regulasi Lingkungan

Authors

  • Julianti Marbun Universitas Panca Bhakti program studi rekayasa infrastruktur dan lingkungan
  • Weni Sentia Marsalena universitas Panca Bhakti Program Studi Ilmu Hukum
  • Andrima Universitas Panca Bhakti program studi rekayasa infrastruktur dan lingkungan
  • ismanto Universitas Panca Bhakti program studi rekayasa infrastruktur dan lingkungan

DOI:

https://doi.org/10.36312/jar.v4iSpecial%20Issue.3458

Keywords:

Interaksi Polutan, Keramba Ikan, Kualitas Air, Regulasi Lingkungan, Sungai Kapuas

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengkaji interaksi polutan dari aktivitas budidaya keramba ikan di Sungai Kapuas dan memberikan rekomendasi dasar untuk regulasi lingkungan daerah. Metode yang digunakan berupa pendekatan kuantitatif melalui pengambilan sampel air pada berbagai kedalaman (0–150 cm) di lokasi budidaya, diikuti analisis laboratorium terhadap 17 parameter kualitas air. Hasil penelitian menunjukkan bahwa parameter oksigen terlarut (DO) dan kekeruhan (turbiditas) melebihi ambang batas mutu air untuk budidaya ikan, yang berkontribusi terhadap penurunan kualitas air dan berdampak negatif pada produktivitas ikan. Analisis regresi menunjukkan bahwa parameter seperti BOD?, amoniak, dan minyak & lemak memiliki pengaruh signifikan terhadap kualitas air. Kedalaman optimal untuk budidaya ikan ditemukan pada kisaran 50–150 cm. Berdasarkan temuan tersebut, penelitian ini merekomendasikan pembentukan regulasi lingkungan daerah berupa Peraturan Daerah (PERDA) tentang zonasi budidaya, pengelolaan limbah, perlindungan mutu air, serta perlindungan masyarakat pembudidaya. Penelitian ini menjadi kajian dasar penting bagi pemerintah daerah dalam menyusun kebijakan pengelolaan kualitas lingkungan secara berkelanjutan di kawasan Sungai Kapuas.

This study aims to examine the interaction of pollutants resulting from fish cage farming activities in the Kapuas River and to provide basic recommendations for regional environmental regulations. The method used is a quantitative approach through water sampling at various depths (0–150 cm) at aquaculture sites, followed by laboratory analysis of 17 water quality parameters. The research findings indicate that dissolved oxygen (DO) and turbidity levels exceed the water quality standards for fish farming, contributing to water quality degradation and negatively affecting fish productivity. Regression analysis shows that parameters such as BOD?, ammonia, and oil & grease have a significant impact on water quality. The optimal depth for fish farming was found to be in the range of 50–150 cm. Based on these findings, the study recommends the establishment of environmental regulations in the form of a Regional Regulation (PERDA) concerning aquaculture zoning, waste management, water quality protection, and the protection of fish-farming communities. This research serves as an important foundational study for local governments in formulating sustainable environmental quality management policies in the Kapuas River area.

References

Abbass, K., Qasim, M. Z., Song, H., Murshed, M., Mahmood, H., & Younis, I. (2022). A review of the global climate change impacts, adaptation, and sustainable mitigation measures. Environmental Science and Pollution Research, 29(28), 42539–42559. https://doi.org/10.1007/s11356-022-19718-6

Amalia Yunia Rahmawati. Pemanfaatan Dan Dampak Budidaya Keramba Jaring Apung Terhadap Lingkungan Di Kecamatan Haranggaol.2020;6(July):1–23.

Anas P, Jubaedah I, Sudino D. Kualitas Air dan Beban Limbah Karamba Jaring Apung di Waduk Jatiluhur Jawa Barat PENDAHULUAN Ekosistem perairan waduk terdiri dari komponen biotik seperti ikan , plankton , macrophyta , benthos dan sebagainya yang berhubungan timbal balik dengan ini juga . 2017;11(1):35–47.

Arub Arisma D, Purnaini R, Saziati O. Identifikasi Kandungan Logam Berat Kadmium (Cd) pada Daging Ikan Nila (Oreochromis niloticus) di Sungai Kapuas Kecil. J Teknol Lingkung Lahan Basah. 2023;11(1):117.

Ashara Yuni, suryani L. Evaluasi Pelaksanaan Pengendalian Pengelolaan Keramba Jaring Apung Di Danau Maninjau Oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Agam Provinsi Sumatra Barat. islam riau; 2023.

Ashraf, M., Khan, I., Usman, M., Khan, A., Shah, S. S., Khan, A. Z., Saeed, K., Yaseen, M., Ehsan, M. F., Tahir, M. N., & Ullah, N. (2020). Hematite and Magnetite Nanostructures for Green and Sustainable Energy Harnessing and Environmental Pollution Control: A Review. Chemical Research in Toxicology, 33(6), 1292–1311. https://doi.org/10.1021/acs.chemrestox.9b00308

Bakker, Karen. Water security: research challenges and opportunities. Science, 2012, 337.6097: 914-915.

BRIN. BRIN Kembangkan Teknologi KJA Ramah Lingkungan untuk Budidaya Ikan di Waduk. 1 [Internet]. 2023 Oct;1. Available from: ttps://www.brin.go.id/news/115785/brin-kembangkan-teknologi-kja- ramah-lingkungan-untuk-budidaya-ikan-di-waduk

Chaerul M, Marbun J, Destiarti L, Armus R, Marzuki I, NNPS RIN, et al. pengantar teknik lingkungan. In: Yayasan kita menulis, editor. yayasan kita menulis [Internet]. Medan: yayasan kita menulis; 2021. p. 1–186. Available from: https://kitamenulis.id/2021/07/14/pengantar-teknik-lingkungan/

Crawford, F., Agustine, S. S., Earle, L., Kuyini-Abubakar, A. B., Luxford, Y., & Babacan, H. (2015). Environmental Sustainability and Social Work: A Rural Australian Evaluation of Incorporating Eco-Social Work in Field Education. Social Work Education, 34(5), 586–599. https://doi.org/10.1080/02615479.2015.1074673

El-Zeiny, A., & El-Kafrawy, S. (2017). Assessment of water pollution induced by human activities in Burullus Lake using Landsat 8 operational land imager and GIS. The Egyptian Journal of Remote Sensing and Space Science, 20, S49–S56. https://doi.org/10.1016/j.ejrs.2016.10.002

Fatimah S, T S, Yusuf M, Abdurrozzaq Hasibuan. Pemanfaatan Dan Dampak Budidaya Keramba Jaring Apung Terhadap Lingkungan Di Kecamatan Haranggaol. Ris akuakultur [Internet]. 2023;6(2):1048–54. Available from: https://journal.iaisambas.ac.id/index.php/CrossBorder/article/view/2129

Gunawan IA, Anggraini IM, Marbun J. Strategi Pengembangan Sanitasi Sub Sektor Air Limbah Domestik Dengan Matriks IFAS dan EFAS Di Kabupaten Sekadau. 2024;3:13–20.

Ives, C. D., Abson, D. J., von Wehrden, H., Dorninger, C., Klaniecki, K., & Fischer, J. (2018). Reconnecting with nature for sustainability. Sustainability Science, 13(5), 1389–1397. https://doi.org/10.1007/s11625-018-0542-9

Jauhari A. Visi dan Misi Anies Cak Imin, Prabowo-Gibran, Ganjar-Mahfud soal Lingkungan Hidup. Pikiran rakyat [Internet]. 2024 Jan;1. Available from: https://www.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-017614862/visi-dan- misi-anies-cak-imin-prabowo-gibran-ganjar-mahfud-soal-lingkungan- hidup

Jolly, Curtis M., et al. Dynamics of aquaculture governance. Journal of the World Aquaculture Society, 2023, 54.2: 427-481.

Junardi, Riyandi. Penilaian Status Kualitas Air Sungai Kapuas Kecil Kalimantan Barat Menggunakan Biota Bentik. Jurnal Ilmu Lingkungan, 2023, 22.1: 184-192.

Kesatuan nelayan indonesia. Rembuk Pangan Pesisir 2024. perss indonesia [Internet]. 2024 Dec;1. Available from: https://knti.or.id/rembuk-pangan- pesisir-2024/

Kurniawati E, Rindrayani SR. Pendekatan Kuantitatif dengan Penelitian Survei : Studi Kasus dan Implikasinya. 2025;

Liu, Y., Wang, P., Gojenko, B., Yu, J., Wei, L., Luo, D., & Xiao, T. (2021). A review of water pollution arising from agriculture and mining activities in Central Asia: Facts, causes and effects. Environmental Pollution, 291, 118209. https://doi.org/10.1016/j.envpol.2021.118209

Marbun J, Rahsia SA, Widodo ML. Strategi pengelolaan lingkungan di daerah aliran sungai tayan dalam mengurangi pencemaran sungai. 2024;7:120–36.

Maryono A. Reformasi Pengelolaan Sumberdaya Air. In: 1st ed. yogyakarta: gajah mada university press; 2018. p. 45. Available from: https:// ugmpress .ugm.ac.id/id/product/lingkungan/reformasi- pengelolaan-sumberdaya -air.

Pratiwi RS. Kerusakan Lingkungan Di Wilayah Sungai Kapuas, Kalimantan Barat. OSF Prepr. 2022;1–10.

Prahardana MW, Basyaiban MK. Pencemaran Sungai Kapuas: Dampak dan Upaya

Penanggulangan Pencemaran di Kalimantan Barat (2000-2021). Environ Pollut J. 2022;2(3):474–86.

Rio Agusto. Kebijakan Pemerintah Daerah Dalam Pengendalian Pencemaran Air Sungai Kapuas (Studi Pada Daerah Kota Putussibau). Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa STPMD" APMD"; 2022.

Simarmata MM, Masthura L, Agustine V, Iswahyudi I, Marbun J, Fauzia A, et al. Tata Ruang dan Lingkungan. In: 1 [Internet]. 1st ed. kita menulis; 2023.p. 1–120. Available from: https://kitamenulis.id/2023/11/15/tata-ruang- dan-lingkungan.

Syamsudin, Martinus. Tinjauan Regulasi Pelayanan Publik Bidang Administrasi Dsesa Kecamatan Sungai Tebelian Kabupaten Sintang. Perahu (Penerangan Hukum): Jurnal Ilmu Hukum, 2019, 7.1.

Tarigas Ramadhani R, Murni Harfinda E, Tia Nuraya Program Studi Manajemen Sumber Daya Perairan dan, Pertanian F, Nahdlatul Ulama Kalimantan Barat U, Raya K, et al. Tingkat Pencemaran Air Di Daerah Aliran Sungai (Das) Kapuas Kalimantan Barat Informasi Artikel a B S T R a K. 2023;01(01):106–20. Available from: https://ejurnal. fmipa.uncen.ac.id /index.php/ JIMKP/index

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Jakarta: Kementerian Sekretariat Negara, 2021.

Xu, Xin, et al. Environmental pollution and kidney diseases. Nature Reviews Nephrology, 2018, 14.5: 313-324.

Widiyati, Ani Djokosetiyanto, Daniel Bengen, Dietriech Kholil M, Arifin dan Z. Analisis Faktor Penting Dalam Pengelolaan Perikanan Budidaya Di Keramba Jaring Apung Berkelanjutan Dengan Metode Interpretative Structural Modeling (ISM) Di Waduk Cirata, Jawa Barat. akuakultur dan Lingkungan [Internet]. 2009;4(2):277–90. Available from: https://www.academia.edu/69877784/Permasalahan_pencemaran_akibat_keberadaan_keramba_jaring_apung_yang_terjadi_di_perairan_Waduk_Cirata_sangat_kompleks_Untuk_mengatasi_permasalahan_tersebut_baik_secara_teknis_maupun_non_teknis.

Warsilah H, Wardiat D. Pembangunan Sosial di Wilayah Perbatasan Kapuas Hulu, Kalimantan Barat [Internet]. 1st ed. jakarta: yayasan obor indonesia; 2017. 1–182 p. Available from: https://obor.or.id/kapuas hulu

Downloads

Published

2025-09-20

How to Cite

Marbun, J. (2025). Interaksi Polutan Dari Budidaya Keramba Ikan Di Sungai Kapuas Sebagai Kajian Dasar Pada Regulasi Lingkungan . Journal of Authentic Research, 4(Special Issue), 958-976. https://doi.org/10.36312/jar.v4iSpecial Issue.3458