Pengaruh Biaya Produksi, Biaya Operasional, Biaya Promosi dan Volume Penjualan terhadap Laba Bersih pada Sektor Manufaktur
DOI:
https://doi.org/10.36312/ej.v6i3.3245Keywords:
Volume Penjualan, Laba Bersih, Perusahaan Manufaktur, Bursa Efek IndonesiaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh biaya produksi, biaya operasional, biaya promosi, dan volume penjualan terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2021–2024. Latar belakang penelitian ini didasarkan pada pentingnya laba bersih sebagai indikator utama keberhasilan finansial dan efisiensi operasional perusahaan. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik analisis regresi linier berganda terhadap data sekunder berupa laporan keuangan tahunan perusahaan. Dari total 740 data observasi awal, dilakukan proses deteksi outlier dan transformasi data untuk memenuhi asumsi klasik, sehingga jumlah akhir data yang digunakan dalam analisis adalah 540 responden. Hasil analisis menunjukkan bahwa secara simultan, keempat variabel independen berpengaruh signifikan terhadap laba bersih. Secara parsial, biaya operasional, biaya promosi, dan volume penjualan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap laba bersih. Namun, biaya produksi tidak berpengaruh signifikan secara parsial. Koefisien determinasi sebesar 99,7% menunjukkan bahwa variasi laba bersih sangat kuat dijelaskan oleh variabel-variabel tersebut. Biaya promosi terbukti menjadi variabel paling dominan dalam mempengaruhi laba. Penelitian ini memberikan implikasi praktis bagi manajemen perusahaan dalam mengoptimalkan struktur biaya dan strategi pemasaran guna meningkatkan profitabilitas secara berkelanjutan.
The Influence of Production Costs, Operating Costs, Promotional Costs, and Sales Volume on Net Profit in the Manufacturing Sector
Abstract
This study aims to analyze the effect of production costs, operational costs, promotional costs, and sales volume on net profit in manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the period 2021–2024. The background of this study is based on the importance of net profit as a key indicator of financial success and operational efficiency of a company. The research method used is a quantitative approach with multiple linear regression analysis techniques applied to secondary data in the form of annual financial statements of the companies. From a total of 740 initial observation data, an outlier detection and data transformation process was conducted to meet classical assumptions, resulting in a final sample of 540 respondents used for analysis. The analysis results show that simultaneously, the four independent variables have a significant effect on net profit. Partially, operational costs, promotional costs, and sales volume have a positive and significant effect on net profit. However, production costs do not have a significant partial effect. The coefficient of determination of 99.7% indicates that variations in net profit are strongly explained by these variables. Promotional costs are proven to be the most dominant variable influencing profit. This research provides practical implications for company management in optimizing cost structures and marketing strategies to sustainably improve profitability.
Downloads
References
Afriansyah, R., & Makalalag, A. M. (2022). Pengaruh Biaya Produksi dan Promosi terhadap Laba Bersih dengan Volume Penjualan sebagai Variabel Intervening. AKRUAL: Jurnal Akuntansi, 13(2), 143–154.
Afrizal, A. (2021). Keunggulan komparatif ekspor Indonesia. JEM: Jurnal Ekonomi dan Manajemen, 7(1), 29–46.
Alia, N. A. (2024). Pengaruh biaya produksi dan biaya promosi terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019–2023. Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis, 2(3), 809–816 .
Arfah, Y., Anisah, S., & Simanjuntak, Y. O. (2024). Analisis harga pokok produksi untuk menentukan harga jual pada UD. Oen Akbar Bakery. Jurnal Akuntansi dan Pajak, 25(2), 1–8. http://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/jap/article/view/2503
Dewi, N. P. S., & Dewi, N. W. Y. (2023). Pengaruh biaya kualitas, biaya promosi dan biaya produksi terhadap perubahan laba bersih pada perusahaan manufaktur sub sektor farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 13(3), 471–481.
Elpian, P. P., Baining, M. E., Budianto, A., & Nazir, M. (2025). Pengaruh biaya produksi, biaya operasional dan volume penjualan terhadap kinerja keuangan pada CV. Salim Media Indonesia periode 2021–2023. Journal Economic Excellence Ibnu Sina, 3(1), 190–206.
Fahmi, N. J., Pitriani, N., Haryanti, P., Nur, R., Adriansyah, T., & Suripto. (2020). Pengaruh pendapatan usaha, biaya operasional, dan volume penjualan terhadap laba bersih. Prosiding Webinar Nasional “Covid-19 Pandemic and Current Issue in Accounting Research”, Universitas Pamulang, 14–20.
Fatmawati, N., & Sartika, S. (2023). Pengaruh efektivitas pengendalian internal dan kecanggihan teknologi terhadap kecurangan laporan keuangan (studi pada BUMN di Kota Palembang). Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 14(02), 520–531.
Fitriani, S. (2024). Pengaruh biaya operasional terhadap laba bersih perusahaan jasa konstruksi di Jakarta Timur. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis Islam, 5(1), 55–64 .
Gusrifa, R. (2022). Efektivitas pengendalian biaya operasional pada PT. Berkat Jaya Pangestu Medan. Jurnal AKMAMI (Akuntansi, Manajemen, Ekonomi), 3(2), 215–225.
Gusrifa, R., & Akmami, R. (2024). Pengaruh Biaya Produksi dan Biaya Promosi terhadap Laba Bersih. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis Islam, 6(1), 55–70.
Hayati, S., & Wirananda, H. A. (2025). Pengaruh biaya operasional terhadap laba bersih perusahaan manufaktur sektor industri makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2020–2022. Jurnal EMT KITA (Indonesian Journal for the Economics, Management and Technology), 9(1), 278–286.
Hindi, M., & Yasa, I. N. P. (2023). Pengaruh Biaya Produksi, Biaya Operasional Dan Penjualan Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sektor Farmasi Pada Saat Pandemi Covid-19. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 14(03), 594-606.
Issulistaningtyas, O. A. (2023). Pengaruh Biaya Produksi dan Penjualan terhadap Laba Bersih pada UMKM Industri Makanan Ringan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 4(2), 179–188.
Juwariyah, N., & Rosyati, R. (2021). Pengaruh biaya promosi dan biaya produksi terhadap laba bersih yang dimediasi oleh volume penjualan (Studi pada PT. Unilever Indonesia Tbk periode 2015–2019). Jurnal Aktual Akuntansi Keuangan Bisnis Terapan, 4(1), 55–64.
Kezia, P., & Wulandari, E. (2024). Pengaruh biaya produksi terhadap laba bersih pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019–2022. Seminar Nasional Pariwisata dan Kewirausahaan (SNPK), 3, 602–608.
Kurniawan, R., & Amalia, P. (2023). Biaya promosi tidak berpengaruh terhadap laba bersih perusahaan kosmetik. Jurnal Akuntansi Indonesia, 8(1), 15–27.
Laili, I. A. N., & Nugroho, H. S. (2022). Pengaruh biaya produksi dan promosi terhadap laba bersih. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Manajemen, 6(2), 54–66.
Lestari, D., & Hartono, B. (2022). Biaya produksi tidak berpengaruh signifikan terhadap laba bersih. Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis, 9(2), 89–100.
Lubis, A. H., Sugianto, & Kusmilawaty. (2024). Effects of production and operating costs on net profit on manufacturing companies registered in JII. Dinasti International Journal of Economics, Finance and Accounting (DIJEFA), 5(1), 1–15.
Makalalag, A., Ilat, V., & Walandouw, S. K. (2023). Pengaruh biaya produksi, biaya pemasaran dan biaya kualitas terhadap laba bersih (Studi pada perusahaan manufaktur subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2018–2020). Jurnal EMBA, 11(3), 71–81.
Manurung, L. S. K., &Suzan, L. (2023). Pengaruh biaya produksi dan volume penjualan terhadap laba bersih perusahaan (Studi empiris pada perusahaan manufaktur sub sektor tekstil dan garmen yang terdaftar di BEI periode 2016-2020). e-Proceeding of Management, 10(2), 1053–1061.
Marlina, R. (2024). Pengaruh volume penjualan, biaya produksi, biaya promosi dan biaya distribusi terhadap laba bersih. Jurnal Ekobistek, 13(4), 241–248.
Matondang, K. A., Sitio, F. M., Lahagu, P. H., & Hasibuan, M. R. F. (2024). Perbandingan teoretis keunggulan absolut dan keunggulan komparatif: Implikasi bagi kebijakan perdagangan internasional. Jurnal Sosial Humaniora Sigli, 7(1), 506–519. https://doi.org/10.47647/jsh.v7i1.2397
Mursyid, M., & Annisa, D. E. (2024). Pengaruh perputaran persediaan dan biaya operasional terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman. JIAM (Jurnal Ilmu Akuntansi Multidisipliner), 7(1), 187–199 .
Mutiara, P. (2022). Pengaruh pendapatan dan biaya operasional terhadap laba bersih. J-MAS: Jurnal Manajemen dan Sains, 7(1), 244–249.
Nirmalasari, F., & Widati, L. W. (2022). Pengaruh leverage, ukuran perusahaan, dan profitabilitas terhadap kualitas laba. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 4(12), 5596–5605.
Nur, F., & Sholihah, L. A. (2024). Analisis Pengaruh Biaya Produksi dan Penjualan terhadap Laba Bersih pada PT Indofood. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 5(1), 99–112.
Nur, S., Suciyanti, V. N., Winarti, A., & Azmi, Z. (2024). Pemanfaatan teori signal dalam bidang akuntansi: Literatur review. Economics, Business and Management Science Journal, 4(2), 55–65.
Nurhalimah, I. (2023). Pengaruh biaya promosi dan biaya produksi terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 4(1), 1–13.
Nurul, S., & Pratama, A. (2023). Biaya operasional berpengaruh signifikan terhadap laba bersih. Jurnal Akuntansi Kontemporer Indonesia, 3(2), 45–55.
Paramida, N., & Rachmawati, T. (2024). Pengaruh biaya produksi, biaya operasional, dan volume penjualan terhadap laba bersih pada sektor industri food and beverage di perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2021–2023. Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 9(5), 3732–3741. https://doi.org/10.30651/jms.v9i5.24957
Primadani, S., & Rofiah, N. (2022). Pengaruh good corporate governance terhadap nilai perusahaan dengan profitabilitas sebagai variabel moderasi (Studi empiris pada perusahaan LQ45 yang terdaftar di BEI tahun 2017–2021). Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi (JIRA), 11(4), 1–18.
Purwoko, B., Hadi, M. A., Gamal, A., & Prihartanti, W. (2022). The effect of production costs and sales volumes on profits of registered food and beverage sub-sector manufacturing companies on the Indonesia Stock Exchange for the 2018–2020 period. Enrichment: Journal of Management, 12(3),2459–2468.
Putra, M. R., & Safitri, A. A. (2023). Pengaruh modal kerja, biaya operasional dan biaya promosi terhadap laba bersih pada perusahaan retail. Jurnal Ekonomi dan Manajemen Bisnis, 5(2), 33–48 .
Putri, N. K., & Rosdiana, R. (2024). Pengaruh Biaya Produksi dan Perputaran Persediaan terhadap Laba Bersih pada Perusahaan Sub Sektor Farmasi. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen (JRIM), 2(4), 45–63.
Qomariah, N., Dewi, R. K., & Pramesti, W. A. (2022). Pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan struktur modal terhadap nilai perusahaan. Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 11(3), 180–188.
Saraswati, S. A. M., & Nurhayati, I. (2020). Pengaruh rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasi. Jurnal Ilmiah Komputerisasi Akuntansi, 15(1), 241–254.
Sihombing, H. (2023). Pengaruh biaya promosi dan biaya produksi terhadap laba bersih yang dimediasi oleh volume penjualan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis (JEB), 10(2), 112–120.
Suhardi, & Afrizal. (2021). Keunggulan komparatif ekspor Indonesia. JEM: Jurnal Ekonomi dan Manajemen STIE Pertiba Pangkalpinang, 7(1), 29–46.
Suzan, L., & Nabilah, S. R. (2020). Pengaruh biaya produksi dan penjualan terhadap laba bersih perusahaan. Jurnal Akuntansi, 24(2), 169–186.
Tanjung, R., & Simorangkir, V. C. M. (2023). Pengaruh biaya produksi terhadap laba bersih pada perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017–2021. Jurnal Akuntansi, 17(1), 42–50.
Widiatmoko, J., Indarti, M. G. K., Puspitasari, E., & Hadi, S. S. (2020). Pendampingan penyusunan harga pokok produksi bagi pelaku UMKM di Kota Semarang. Jurnal PKM: Pengabdian kepada Masyarakat, 3(2), 206–215.
Yulianti, E. (2023). Pengaruh biaya produksi dan biaya promosi terhadap laba bersih. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 5(1), 22–30.
Zainal, M., & Darlis, D. (2022). Pengaruh leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap tax avoidance. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 14(01), 55–64.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Alisa Intan, Ida Nurhayati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Empiricism Journal agree to the following terms:
- For all articles published in Empiricism Journal, copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agrees to implement a non-exclusive transfer of publishing rights to the journals.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.